Kembali Liverpool gagal memetik kemenangan dalam laga ujicoba pramusimnya. Menghadapi klub Norwegia, Valerenga, The Reds dipaksa bersusah payah sebelum akhirnya bermain sama kuat dengan skor 3-3.
Muslim di Norwegia mengawali bulan puasa dengan berdoa untuk korban aksi terorisme 22 Juli. Saat itu, 77 orang tewas akibat serangan brutal ekstrimis sayap kanan Anders Breivik (32).
Korban selamat peristiwa penembakan di Norwegia diikusertakan dalam kompetisi football terbesar di Norwegia. Tujuannya, agar mereka bisa lepas dari trauma dan kembali hidup normal.
Anders Behring Breivik (32), pembantai lebih 76 nyawa di Norwegia, melakukan operasi plastik untuk membuat wajahnya terlihat seperti ras Arya, ras yang oleh Hitler dianggap paling mulia.
Penebar teror di Norwegia, Anders Behring Breivik, merencakan lebih banyak serangan selain pemboman dan penembakan yang melewaskan lebih 76 orang pekan lalu.
Pelatih Prancis Laurent Blanc menyesali kondisi timnas negaranya yang tidak masuk kelompok unggulan pertama di babak kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Eropa, dan oleh karena itu harus bertemu Spanyol.