"Semoga laporan ini ditindaklanjuti secara transparan dan berkeadilan. Saya percaya bahwa Polri memprosesnya secara hukum tanpa pandang bulu," kata Nasir.
Sejumlah siswi nonmuslim di SMKN 2 Padang menceritakan mereka memilih berjilbab meski sebenarnya tak pernah ada paksaan agar mereka berkerudung ke sekolah.