Gaya Angelina Jolie di karpet merah 'Eternals' baru-baru ini jadi cibiran lantaran rambutnya. Kabar tersebut menarik atensi pembaca selama sepekan terakhir.
Manchester United digebuk Manchester City di Liga Inggris akhir pekan lalu. Cristiano Ronaldo melelang jersey yang dipakai pada laga Derby Manchester itu.
Di tangan RLandZ Workshop, motor fairing buatan 1988 ini dilepas 'jubahnya' dan disulap menjadi motor beraliran neo cafe racer yang klasik namun tetap agresif.