Selama Oktober, Dokterlink menawarkan potongan harga ke pemilik tiket penerbangan dari maskapai apapun, yaitu sebesar Rp 425 ribu untuk swab test home service.
Satu bukti baru soal China menutupi penyebaran COVID-19 muncul lagi. Laporan menunjukkan peningkatan pemesanan alat PCR 7 bulan sebelum kasus pertama muncul.