Sepakbola
Sepakbola dan Tata Kelola Olahraga Indonesia
Pekan ini adalah masa-masa krusial bagi tata kelola olahraga Indonesia. Dalam pekan inilah nasib Indonesia Super League akan ditentukan. Dalam beberapa hari ke depan, kita semua akan melihat apakah kick-off ISL akan bergulir pada 4 April atau tidak, juga bisa melihat klub-klub mana saja yang layak mengikuti ISL musim ini.
Selasa, 31 Mar 2015 11:45 WIB







































