Polisi mengungkap sumber api yang berujung kebakaran hebat hingga menghanguskan ratusan kios di Pasar Taman Puring, Jakarta Selatan (Jaksel) tadi malam.
Pabrik yang memproduksi sekaligus memalsukan skincare di Babelan, Bekasi dibongkar polisi. Delapan orang tersangka, termasuk pemilik pabrik, diringkus polisi.
Kini Gading Serpong menjadi surga kuliner di kawasan Tangerang. Banyak restoran baru bermunculan di sana dan menyajikan hidangan lezat. Bahkan, rela mengantre!