detikNews
Sekda Sebut Rancangan Anggaran DKI 2020 Defisit Rp 10 T
Sekretaris Daerah DKI, Saefullah, menyebut ada selisih sebesar Rp 10 triliun antara kemampuan keuangan DKI dan rancangan kegiatan.
Rabu, 20 Nov 2019 18:07 WIB







































