Makam Kyai Kromo Ijoyo di Tirtoadi, Mlati, Sleman, yang terdampak tol Jogja-Solo akan dipindah tahun depan. Desainnya dibuat berundak. Ini selengkapnya.
Lumpia dari Surabaya sukses menarik perhatian suporter bola di dunia. Berawal dari unggahan Footy Scran yang memperlihatkan lumpia goreng dengan sausnya.
Pemindahan makam Kyai Kromo Ijoyo di Padukuhan Ketingan, Tirtoadi, Mlati, Sleman kini menemui titik terang. Makam ini terdampak pembangunan tol Jogja-Solo.