detikNews
Petugas Kargo Bandara Sentani Gagalkan Penyelundupan Senpi ke Semarang
Petugas kargo Bandara Sentani, Papua menggagalkan penyelundupan senjata api (senpi). Senpi itu hendak dikirim dari Nabire menuju Semarang, Kamis (29/9/2016).
Jumat, 30 Sep 2016 12:25 WIB







































