detikNews
Polda: Tak Ada Pertengkaran, Raafi Mendadak Jatuh Berlumuran Darah
Kasus penusukan siswa Pangudi Luhur Raafi Aga Winasya Benjamin (17) masih misteri. Keterangan dari pihak kepolisian pun berubah-ubah.
Rabu, 09 Nov 2011 12:03 WIB







































