detikNews
19 KK Masih Bertahan di Area Proyek Bandara Kulon Progo
Meski seluruh bangunan dan tanaman di dalam area proyek Bandara Kulon Progo telah dirobohkan, ternyata masih ada 19 kepala keluarga tetap bertahan di sana.
Selasa, 14 Agu 2018 17:01 WIB







































