Sepakbola
Brasil Susah Payah Atasi Belgia
Diwarnai oleh pengusiran dua pemain, Brasil memetik poin penuh dalam laga pertamanya di Olimpiade Beijing. Dengan susah payah, tim 'Samba' mengatasi Belgia dengan skor 1-0.
Kamis, 07 Agu 2008 18:19 WIB







































