detikNews
Ahok: Saya Yakin KPK Berhati Nurani Walaupun Pimpinannya Terbelah
Ahok menengarai ada perpecahan internal KPK. Namun, ia yakin masih ada orang berhati nurani di KPK untuk menuntaskan laporan BPK terkait lahan RS Sumber Waras.
Kamis, 10 Des 2015 15:01 WIB







































