detikOto
Tata Motors akan Luncurkan 3 Mobil
Produsen mobil India, Tata Motors membuktikan janjinya untuk meluncurkan 3 mobil di awal September. 3 Mobil yang akan diluncurkan pekan depan itu adalah MPV Crossover Tata Aria, SUV Tata Safari dan hatchback Tata Vista.
Rabu, 04 Sep 2013 16:27 WIB







































