detikHealth
Sikat Gigi Dua Kali Sehari yang Benar Bukan Saat Mandi, Tapi..
Untuk menjaga kebersihan dan kesehatan gigi, dianjurkan untuk rutin menyikat gigi setidaknya minimal dua kali sehari. Namun banyak yang keliru yang melakukan aktivitas ini berbarengan dengan aktivitas mandi.
Selasa, 14 Okt 2014 08:05 WIB







































