HNW menyarankan Pemerintah India untuk memaksimalkan usaha agar aksi tidak berkemanusiaan tersebut segera berakhir dan pelakunya mendapat hukuman berat.
Ketua Desk Kerja Sama Regional BKSAP DPR Putu mengatakan Sidang Umum ke-44 AIPA harus menjadikan ASEAN kekuatan utama di kawasan Asia Pasifik dan global.