Indonesia dipastikan meraih satu gelar di nomor ganda campuran usai dua wakilnya berhasil melangkah ke final. Sukses ini diikuti ganda putra Angga Pratama/Ryan Agung Saputra yang turut maju ke partai puncak.
Satu-satunya tunggal putra Indonesia yang tersisa di India Open Super Series, Taufik Hidayat, melaju ke babak ketiga. Langkah Taufik juga diikuti oleh beberapa wakil Indonesia lainnya.
Indonesia dipastikan gagal meraih gelar dari tunggal putri dan ganda campuran setelah semua wakil yang tersisa di nomor tersebut kandas di babak kedua.
Indonesia menambah empat wakilnya yang lolos ke babak kedua Badminton Asia Championship. Fransiska Ratnasari menjaga asa di tungga putri, sementara Markis Kido/Lita Nurlita sukses menundukkan lawannya.
Tim putri Djarum Kudus akhirnya meraih peringkat ketiga dalam Djarum Superliga Badminton Indonesia (SBI) 2011. Hasil itu diperoleh usai memenangi duel sengit melawan Mutiara Bandung dengan skor 2-3.
Tim putri Djarum Kudus akhirnya meraih peringkat ketiga dalam Djarum Superliga Badminton Indonesia (SBI) 2011. Hasil itu diperoleh usai memenangi duel sengit melawan Mutiara Bandung dengan skor 2-3.
Turnamen antarklub bertajuk Djarum Superliga Badminton 2011 akan digelar di Surabaya, 20-26 Februari. Pemain nomor satu dunia Lee Chong Wei turut menyemarakkan kejuaraan tersebut.