Anies Baswedan sempat menyebut gubernur sebelumnya menggunakan dana swasta untuk membiayai TGUPP. Eks Plt Gubernur DKI Sumarsono membantah hal tersebut.
Dirjen Otda Kemendagri Sumarsono meminta Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan merevisi Pergub Nomor 411 Tahun 2016 dan menegaskan tupoksi tiap personel.
Menko Kemaritiman, Luhut Binsar Panjaitan, sore ini kedatangan salah satu perusahaan asing asal Autralia yang menawarkan teknologi ubah plastik jadi BBM.