detikNews
Listrik Sempat Padam, Antrean Check In Bandara Ngurah Rai Bali Mengular
Listrik di Bandara Ngurah Rai Bali sempat padam selama 10 menit. Akibatnya terjadi antrean memanjang di area check in bandara. Pihak bandara belum memberikan keterangan resmi terkait penyebab padamnya listrik bandara.
Senin, 26 Nov 2012 11:30 WIB







































