detikTravel
Heroik! Petugas Bandara Selamatkan Penumpang Tersedak Anggur
Seorang petugas TSA (Transportation Security Administration) melakukan aksi heroik. Ia menyelamatkan wanita yang tersedak anggur saat menunggu penerbangan.
Jumat, 20 Sep 2019 20:45 WIB







































