detikTravel
Wah... Enaknya Berendam Air Panas di Berastagi
Sumber air panas banyak terdapat di Sumatera Utara. Salah satu tempat terbaik berendam air panas, untuk liburan akhir pekan kali ini adalah di Berastagi. Pemandangannya adalah Gunung Sibayak, mantap!
Kamis, 21 Nov 2013 13:47 WIB







































