Presiden Prabowo Subianto tiba di Gedung MPR/DPR untuk sidang tahunan. Ia akan menyampaikan pidato penting terkait APBN 2026 dan dihadiri 1.250 undangan.
Ketua Fraksi Gerindra, Budisatrio, menilai pemerintahan Prabowo dan Gibran berhasil tingkatkan ketahanan pangan, turunkan harga pupuk, dan dukung petani.
KPK telah melakukan penggeledahan di kantor pengacara Visi Law di Jakarta Selatan. KPK menyita dokumen hingga barang bukti elektronik dari penggeledahan itu.