Sepakbola
Real Tanpa Salgado
Dua puluh orang pemain disiapkan pelatih Real Madrid, Fabio Capello untuk menghadapi Lyon. Namun Capello tidak bisa menurunkan Michel Salgado, yang diragukan kondisinya.
Selasa, 12 Sep 2006 16:26 WIB







































