Hakim telah menjatuhkan vonis bagi NF atas pembunuhan bocah di Sawah Besar, Jakpus. Remaja NF, yang juga korban kekerasan seksual, divonis 2 tahun penjara.
Tory Burch merilis masker yang langsung laris manis bak kacang goreng. Masker stylish tersebut habis terjual hanya dalam waktu satu jam. Apa keistimewaannya?
Satgas Gakkum COVID-19 Kota Blitar memberikan teguran kepada 3 tempat karaoke. Teguran pertama diberikan karena microphone 'bugil' atau tanpa kain pelindung.
TNI-Polri dan Pemprov NTB berupaya menjadikan seluruh wilayahnya zona hijau Corona. Mataram yang dulu epinsentrum Corona, kini disebut hampir bebas zona merah.
Belakangan ini piknik tengah menjadi tren di media sosial. Tak perlu mahal, piknik juga bisa dilakukan dengan sederhana tetapi tetap seru. Ini tipsnya!
Sesosok bayi terbungkus kain jarit ditemukan terbuang di depan rumah warga di Semur Welut, Lakarsantri, Surabaya. Bayi tersebut ditemukan dalam kondisi hidup.
Kendati sudah dibuka untuk umum, pengelola bersama petugas gabungan tetap menerapkan protokol kesehatan COVID-19. Pengunjung tak bermasker, diberi sanksi moral.