Sepakbola
Dortmund Bekap Anderlecht Tiga Gol Tanpa Balas
Borussia Dortmund meraih kemenangan keduanya di Liga Champions musim ini usai menundukkan Anderlecht 3-0. Ciro Immobile membuka kemenangan Dortmund sebelum pemain pengganti Adrian Ramos memantapkannya.
Kamis, 02 Okt 2014 03:57 WIB







































