Sepakbola
Momentum Pellegrini dan Moyes dalam Derby Manchester
Salah satu derby yang paling ditunggu di Liga Inggris adalah Derby Manchester. Sudah 165 kali kedua tim bertetangga ini bertemu, dengan hasil MU menang 69 kali, City 46 kali, dan sisanya (50) seri.
Jumat, 20 Sep 2013 11:18 WIB







































