detikFinance
Suku Bunga Rendah AS, Apa Implikasinya ke Indonesia?
Bank Sentral AS kembali memperpanjang masa suku bunga rendah di kisaran 0-0,25% dengan harapan untuk bisa terus menstimulasi pemulihan ekonomi. Apa implikasi kebijakan tersebut ke Indonesia?
Rabu, 17 Mar 2010 08:50 WIB







































