Bantuan donasi yang dikumpulkan untuk Olih Solihin (62), tukang becak yang menjadi korban perampokan saat sedang solat di masjid Garut mencapai ratusan juta.
Kejari Blora menyita uang ratusan juta terkait kasus dugaan jual beli kios di Pasar Induk Cepu. Total ada Rp 865 juta disita dari Kas Daerah Kabupaten Blora.
Kejari Blora menyita uang senilai Rp 625 juta dari kas daerah. Duit yang disita itu terkait kasus dugaan kunker fiktif DPRD Kabupaten Blora periode 2014-2019.