detikNews
Tak Ada Unsur Pidana di Video Viral Kucing Dicekoki Ciu, Perekam Hanya Dibina
Polisi tak menemukan unsur pidana di kasus video viral dengan narasi kucing dicekoki ciu. Perekam dan pengunggah video, Ahmad Azam, sebatas dilakukan pembinaan.
Jumat, 18 Okt 2019 15:55 WIB







































