Rencana pembangunan Flyover Sitinjau Lauik di Sumatera Barat masih terus berproses. Menteri BUMN Erick Thohir memastikan dukungan terhadap pembangunan ini.
PT KCIC kembali menambah jadwal operasional Kereta Cepat Whoosh. Sepanjang Maret 2024, disiapkan 44 perjalanan dengan empat di antaranya perjalanan tambahan.
Telkomsel Ventures menyelenggarakan program Tinc Batch 9 bersama AppWorks, perusahaan modal ventura di Asia Tenggara, untuk mendukung perkembangan startup RI.