detikNews
Menebak 'Menu Dinner' Prabowo dan Jokowi
Diam-diam Jokowi rutin dinner alias makan malam dengan capres Gerindra Prabowo Subianto. Menebak 'menu dinner' keduanya menjadi sangat menarik, karena muncul rumor Prabowo sedang berusaha 'meminang' Jokowi.
Minggu, 21 Jul 2013 10:35 WIB







































