detikNews
Golkar Diminta Tegur Nudirman Soal Pernyataan Kunjungan ke Yunani
Partai Golkar diminta menegur anggotanya yang menjabat Wakil Ketua Badan Kehormatan DPR, Nudirman Munir. Sebab, pernyataan Nudirman soal rencana kunjungan kerja ke Yunani dinilai telah melukai rakyat.
Rabu, 20 Okt 2010 13:31 WIB







































