detikInet
Bos Apple Akui Harga iPhone Kemahalan
CEO Apple Tim Cook belum lama ini berkunjung ke India. Dalam wawancara dengan media di sana, Cook mengakui kalau harga iPhone terlalu mahal.
Senin, 30 Mei 2016 10:52 WIB







































