Banyak masyarakat yang masih kebingungan kapan harus tes COVID-19 jika habis bertemu orang yang positif atau merasakan gejala COVID-19? Ini jawaban para ahli.
Pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas 100% di Depok masih berlanjut. Walkot Depok Mohammad Idris mengatakan pihaknya masih menunggu evaluasi pemerintah pusat.
Jokowi menerima komplain terkait permainan karantina dari warga negara asing. Bagaimana temuan dari penelusuran LaporCovid-19 terkait permainan karantina?
Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyoroti dugaan permainan karantina. Sejumlah pihak terkait pun langsung bergerak merespons masalah yang jadi atensi presiden.