detikInet
Si 'Powerful' yang Ramah Kantong
Fuji Xerox menghadirkan sebuah printer laser warna yang diklaim memiliki fitur dan kualitas cetak cetak mutakhir dengan harga terjangkau. Printer ini membidik small workgroups.
Senin, 24 Agu 2009 14:51 WIB







































