detikFinance
BRI Syariah Bidik Laba Rp 212 Miliar Tahun Ini
BRI Syariah menargetkan laba bersih perseroan sebesar Rp 212 miliar di tahun 2016. Hingga pertengahan tahun ini, telah mengantongi laba bersih Rp 90 miliar.
Rabu, 12 Okt 2016 14:54 WIB







































