detikNews
Diberi Tembakan Peringatan, Terduga Pelaku Pemalakan Diamankan
Tiga suara tembakan memecah kebisingan di Jembatan Semanggi Tol Dupak. Tembakan dilepaskan anggota Polsek Asemrowo saat mengejar pelaku pemalakan di jalan tol
Senin, 22 Jun 2015 14:00 WIB







































