Enam orang komplotan pencuri mobil rental mewah ditangkap Polres Sleman. Modus komplotan itu dengan memberikan ramuan tanaman kecubung untuk membius korbannya.
Eks Kalapas Sukamiskin Wahid Husen menceritakan soal asal usul mobil yang diberikan pengusaha Radian Azhar. Wahid mengaku mobil itu merupakan hasil barteran.