detikNews
Truk Terguling di KM 108 Tol Cipularang, Lalin Macet 1 Km
Sebuah truk terguling di KM 108 Tol Cipularang arah Bandung. Truk ini melintang dan menutupi lajur satu dan lajur dua tol tersebut. Akibatnya mobil-mobil yang melintas hanya bisa melalui bahu jalan.
Senin, 23 Apr 2012 09:57 WIB







































