Nadiem mengatakan riset dan teknologi sangat dekat di hatinya. Dia memiliki harapan untuk bisa meningkatkan kualitas dan inovasi perguruan tinggi di Indonesia.
Anies Baswedan mendapat dukungan untuk bertarung di Pemilu Presiden 2024. PPP menyebut sejumlah elemen masyarakat meminta partainya mempertimbangkan Anies.
Anggota Komisi III DPR mendesak agak paspor Jozeph Paul Zhang segera dicabut. Arsul meminta Polri dan Ditjen Imigrasi koordinasi cabut paspor Jozeph Paul Zhang.
Wacana poros partai Islam menguat usai pertemuan PKS dan PPP. Ketua PBNU, Marsudi Syuhud menilai saat ini partai islam masih eksis dan bertambah banyak.