Seorang ibu rumah tangga di Jambi meninggal dunia usai menyelesaikan lomba balap karung saat perlombaan HUT ke-78 RI. Diduga, korban meninggal karena kelelahan.
Momen lucu terjadi kala petugas Dinas Pemadam Kebakaran dan Keselamatan (DPKP) Surabaya ingin mengevakuasi seekor monyet. Monyet ini sempat tampak 'meledek'.
Otoritas India yang mempersiapkan KTT G20 pekan depan merekrut tim 'manusia monyet' dan memasang gambar primata untuk mencegah monyet menyerang delegasi asing.
Seorang wanita ibu rumah tangga meninggal dunia sesaat setelah finis mengikuti lomba balap karung. Detik-detik kejadiannya terekam kamera ponsel warga.
BMKG menginformasikan gempa di Banten hari ini, 17 Agustus 2023. Gempa yang berpusat di Muarabinuangeun ini dipastikan tidak berpotensi menimbulkan tsunami.