Presiden RI Prabowo Subianto menyampaikan kepercayaannya yang besar terkait infrastruktur ke Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
Gelombang tsunami sulit dideteksi saat bergerak cepat di lautan lepas. Namun pada 2025, ilmuwan menyaksikan tsunami ketika ombak raksasa itu sedang bergulung.
Ketua KPK Setyo Budiyanto angkat bicara mengenai nasib permohonan penanguhan penahanan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto. Setyo menyerahkan keputusan ke penyidik.
Wamendagri Bima Arya mengatakan ada 10 kepala daerah yang belum bergabung dalam retret di Magelang hingga malam tadi, salah satunya Gubernur Bali Wayan Koster.