Kerja sama ini merupakan bagian dari inisiatif Gojek selain mengevakuasi setidaknya 105 jiwa yang terdiri dari mitra dan karyawan Gojek beserta keluarga.
BMKG telah menerima informasi soal fenomena naiknya ikan ke pantai di Gorontalo beberapa waktu lalu. Fenomena tersebut dipastikan bukanlah pertanda gempa.
"Di Selat Makassar tidak ada aktivitas penunjaman lempeng (pate subduction) tetapi yang ada adalah sumber gempa Makassar Strait Thrust...," kata Daryono.
Hasil penelitian tim Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) Aceh menyebutkan tiga persen wilayah pesisir Banda Aceh bakal tenggelam dalam 50 tahun mendatang.
Rubingah (60) jadi perbincangan usai videonya ditendang dan diseret kausnya di Pasar Potrojayan, Sleman viral di media sosial. Seperti apa kondisinya saat ini?