Anies Baswedan akhirnya mengeluarkan Pergub Pelaksanaan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB). Salah satunya mengatur Ojol tak boleh lagi angkut penumpang.
Pembatasan sosial berskala besar (PSBB) di lima wilayah di Jawa Barat akan dimulai pada Rabu pekan depan. Ada sanksi bagi warga yang melanggar aturan PSBB.