Habib Ali bin Abdurrahman Assegaf tiba di lokasi pemakaman, yakni makam Habib Puncung, Rawajati, Jakarta Selatan. Para pelayat menyambut dengan lantunan tahlil.
Dosen dan mahasiswa Teknik Mesin UK Petra Surabaya menciptakan troli peti jenazah beroda tank. Inovasi ini dibuat untuk memudahkan pemakaman jenazah COVID-19.
Polisi telah menetapkan enam orang tersangka dalam kasus pembongkaran makam dan pengambilan jenazah COVID-19. Enam tersangka disebut berperan penggali kuburan.