Bos Petronas SRT, Razlan Razali, mengatakan bahwa pengganti Fabio Quartararo akan diputuskan pada Juli-Agustus. Valentino Rossi menjadi salah satu kandidatnya.
Marc Marquez sering melakukan kesalahan hingga kecelakaan dan menyebabkan cedera. Bahkan, di awal musim 2023 ini, Marquez harus kembali absen karena cederanya.
Penyelenggara MotoGP Mandalika 2022, Mandalika Grand Prix Association (MGPA), berutang pada RSUD NTB sebesar Rp 7,8 miliar. Utang tersebut jadi temuan BPK.
Joan Mir, juara dunia yang tak diduga-duga. Penampilannya musim ini di luar dugaan berbagai pihak, termasuk Marc Marquez, Vinales, bahkan Valentino Rossi.