Massa Ampera menggelar demo di depan DPRD Kota Blitar. Mengusung penolakan RUU omnibus law, massa mengajak semua elemen bersatu membela kepentingan rakyat.
Polisi menggelar Operasi Patuh Semeru 2020 di Mojokerto dengan cara berbeda. Ada hadiah kepada para pengendara yang tertib dan mematuhi protokol kesehatan.
TransJ mengatakan, berdasarkan hasil cek suhu tubuh, penumpang yang meninggal mendadak itu tak mengalami demam sehingga dinilai tak bergejala Corona (COVID-19).