detikFinance
Laba GEMS Tergerus Karena Harga Batu Bara Drop
PT Golden Energy Mines Tbk (GEMS) mencatat penurunan laba setelah pajak dari Rp 163 miliar menjadi Rp 146 miliar di semester I-2012 akibat harga komoditas yang anjlok.
Senin, 03 Sep 2012 17:26 WIB







































