Jalan Raya Darmo Surabaya telah ditutup sebagai kawasan physical distancing. Kini polisi berencana mengalihkan penutupan dari Jalan Raya Darmo ke Pandegiling.
Gugus Tugas Pemerintah Kabupaten Bandung akan menyediakan 25 kamar untuk pasien positif yang nantinya dikarantina di Gedung Balai Latihan Kerja (BLK) Baleendah.
Kementerian Kelautan dan Perikanan luncurkan 'Gemarikan Peduli Bencana COVID-19'. Kali ini, menyasar warga terdampak COVID-19 seperti ojol dan driver taksi.
Ibu rumah tangga menjadi pasien pertama Kabupaten Mojokerto positif Corona. Perempuan berusia 36 tahun ini diduga terjangkit COVID-19 saat tinggal di Sidoarjo.