detikNews
Politisi PKS: Ratusan Perwira Polri Dikumpulkan Bahas Isu Rekening Gendut
Politisi PKS Nasir Jamil mengatakan sejumlah perwira Polri berpangkat komisaris besar dikumpulkan menyusul isu rekening gendut. Menurut anggota Komisi III DPR ini, perwira Polri yang dikumpulkan jumlahnya ratusan orang.
Sabtu, 03 Jul 2010 15:53 WIB







































